ASPEK-ASPEK YANG DIKEMBANGAN DALAM PERENCANAAN SEKOLAH SESUAI DENGAN TUNTUTAN SNP ADA 8:
Standar Isi
Standar Kompetensi Lulusan (SKL)
Standar Proses
Standar Pengelolaan
Standar Sarana Prasarana
Standar Pendidik dan tenaga Kependidikan
Standar Pembiayaan
Standar Penilaian
PENGEMBANGAN STANDAR ISI
Standar isi menurut PP 19 tahun 2005 yaitu: mencakup lingkup materi dan tingkat kompetensi untuk mencapai kompetensi lulusan pada jenjang dan jenis pendidikan tertentu terdiri dari :
• Kerangka dasar dan struktur kurikulum
• Beban belajar
• Kurikulum tingkat satuan pendidikan
• Kalender pendidikan / akademik
PENGEMBANGAN STANDAR PROSES PENDIDIKANS
tandar proses pendidikan dalam SNP:
• Standar nasional pendidikan yang berkaitan dengan pelaksanaan pembelajaran pada satuan pendidikan dapat dicapai standar kompetensi lulusan, misal: interaktif, inspiratis, memotivasi, menyenangkan dan sebagainya.
• Program pengembangan standar proses pendidikan pada sekolah rintisan dan SSN:
• Mengembangkan berbagai program dan kegiatan seperti: CTL, pengembangan dan inovasi bahan pembelajaran, manajemen kelas dan sebagainya
PENGEMBANGAN STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
Kualifikasi kemampuan lulusan yang mencakup sikap, pengetahuan dan ketrampilan :
• Sebagai dasar pedoman penilaian dalam penentuan kelulusan peserta didik dari satuan pendidikan.
• Meliputi seluruh mata pelajaran atau kelompok mata pelajaran, termasuk kompetensi membaca dan menulis.
• Kompetensi lulusan mencakup pengetahuan keterampilan dan sikap sesuai dengan SNP.
• Jenjang SD: meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan dan kepribadian, akhlak mulia, keterampilan hidup mandiri dan mengokuti pendidikan lebih lanjut.
• SKL SD dikembangkan BSN dan ditetapkan Menteri.
Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan
• Kualifikasi akademik: tingkat pendidikan minimal
• Kualifikasi ; pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi profesional dan kompetensi sosial.
PENGEMBANGAN STANDAR PRASARANA DAN SARANA PENDIDIKAN
Persyaratan minimal tentang lahan, ruang kelas, tempat berolahraga, beribadah, perpustakaan, bermain, berkreasi, perabot, alat dan media pendidikan, buku dan sumber belajar lain.
PENGEMBANGAN STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN
Berkaitan dengan perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan kegiatan pendidikan pada tingkat satuan pendidikan, kabupaten / kota, provinsi atau nasional agar tercapai efisien dan efektifitas penyelenggaraan pendidikan.
PENGEMBANGAN STANDAR PEMBIAYAAN PENDIDIKAN
• Standar pembiayaan mengatur komponen dan besarnya biaya operasi satuan pendidikan.
• Biaya operasi; meliputi gaji pendidik, dan tenaga kependidikan serta segala tunjangan yang melekat pada gaji, bahan dan peralatan pendidikan habis pakai, dan biaya operasi pendidikan tak langsung seperti daya, air, jasa, telekomunikasi, pemeliharaan sarana prasarana, uang lembur, transportasi, konsumsi, pajak, asuransi, dan lain sebagainya.
PENGEMBANGAN STANDAR PENILAIAN PENDIDIKAN
• Berkaitan dengan mekanisme, prosedur, dan instrumen peniaian prestasi belajar peserta didik.
• Penilaian hasil belajar didik dilakukan oleh pendidik secara berkesinambungan untuk memantau proses, kemampuan dan kemajuan hasil belajar.
• Penilaian untuk menilai pencapaian kompetensi peserta didik, bahan penyususnan laporan kemajuan hasil belajar, memperbaiki proses pembelajaran dan menentukan kelulusan peserta didik.
PROGRAM PENGEMBANGAN KERANGKA PROGRAM DAN TARGET DENGAN BERBAGAI STRATEGI
• Strategi implementasi MBS
• Strategi pengembangan inovasi pembelajaran
• Strategi penciptaan komunitas belajar yang kondusip di sekolah
• Strategi pengembangan profesionalitas pendidik dan tenaga kependidikan
• Strategi penggalangan partisipasi masyarakat
Proses penyusunan RPS
Harus menerapkan prinsip-prinsip memperbaiki prestasi belajar siswa
Membawa perubahan yang lebih baik, sistematis, terarah, terpadu, menyeluruh, tanggap terhadap perubahan, berdasarkan kebutuhan, partisipasi, keterwakilan, transparansi data driven, realistik sesuai dengan hasil analisis SWOT, dan berdasarkan pada hasil review dan evaluasi.
PENTAHAPAN PENYUSUNAN RPS SECARA RINCI
Melakukan analisis lingkungan strategis sekolah
Melakukan analisis situasi pendidikan sekolah saat ini
Melakukan analisis situasi pendidikan sekolah yang diharapkan 5 tahun kedepan.
Menentukan kesenjangan antara situasi pendidikan sekolah saat ini dan yang diharapkan 5 tahun kedepan.
Merumuskan Visi sekolah
Merumuskan misi sekolah
Merumuskan tujuan sekolah selama 5 tahun kedepan
Merumuskan program-program strategis untuk mencapai tujuan jangka menengah (5 tahun)
Menentukan stratgei pelaksanaan
Menentukan milestone (out apa dan kapan dicapainya)
Menentukan rencana biaya (alokasi dana)
Membuat rencana pemantauan dan evaluasi
LANGKAH-LANGKAH PENYUSUNAN RENOP
Melakukan analisis lingkungan operasional sekolah
Melakukan analisis pendidikan sekolah saat ini
Melakukan analisis pendidikan sekolah 1 tahun ke depan
Merumuskan kesenjangan antara pendidikan sekolah saat ini dan 1 tahun kedepan
Merumuskan tujuan tahunan/tujuan jangka pendek (sasaran).
Mengidentifikasi urusa-urusan sekolah yang dilibatkan untuk mencapai setiap sasaran dan yang masih perlu diteliti tingkat kesiapannya.
Melakukan analisis SWOT (mengenai tingkat kesiapan masing-masing urusan sekolah melalui analisis SWOT.
Menyusun langkah-langkah pemecahan persoalan, yaitu mengubah ketidaksiapan menjadi kesiapan urusan sekolah.
Menyusun rencana program sekolah
menentukan miliestone (output apa dan kapan dicapai)
Menyusun rencana biaya (besar dana, alokasi, sumber dana)
Menyusun rencana pelaksanaan program
Menyusun rencana pemantauan dan evaluasi
Membuat jadwal pelaksanaan program
Menentukan penanggungjawab program/kegiatan
KETENTUAN DALAM MENYUSUN RENOP
Menggunakan stretegi analisis SWOT
Analisis SWOT dilakukan setiap tahun
Renop merupakan penjabaran dari Renstra
Program yang direncanakan lebih operasional
Ada benang merah antara tujuan lima tahunan dan sasaran (tujuan) satu tahunan
Rencana dan program sekolah harus memperhatikan hasil analisis SWOT
Penulisan Renop juga mengacu pada buku MBS
PENYUSUNAN RENOP SECARA RINCI
Melakukan analisis lingkungan operasional sekolah
Melakukan analisis pendidikan sekolah saat ini
Melakukan analisis pendidikan sekolah 1 tahun kedepan
Merumuskan kesenjangan antara pendidikan sekolah saat ini dan 1 tahun ke depan.
Merumuskan tujuan/tujuan jangka pendek (sasaran)
Mengidentifikasi urusan-urusan sekolah yang dilibatkan untuk mencapai setiap sasaran dan yang masih perlu diteliti tingkat kesiapannya
Melakukan analsis SWOT (menenai tingkat kesiapan masing-masing urusan sekolah melalui analisis SWOT
Menyusun langkah-langkah pemecahan persoalan, yaitu mengubah ketidaksiapan menjadi kesiapan urusan sekolah.
Menyusun rencana program sekolah
Menentukan miliestone (output apa dan kapan dicapai)
Menyusun rencana biaya (besar dana, alokasi, sumber dana) Menyusun rencana pelaksanaan program
Menyusun rencana pemantauan dan evaluasi
Membuat jadwal pelaksanaan program
Menentukan penanggungjawab program/kegiatan
Jenis Kegiatan
Penerimaan murid baru dengan system wajar dikdas 9 tahun
Kemampuan berbahasa Inggris, Komputer, PLKJ dan IQRO
Active Learning serta pembelajaran berpusat pada anak.
Bimbingan belajar bidang studi pilihan dengan program remedial
Evaluasi Pengajaran konferhensif dari semua aspek yang dimiliki siswa
Pemberian Reward kelas maupun sekolah
Bimbingan konseling bagi anak maupun orang tua dengan petugas profesional
Pembiasaan disiplin dan penanaman akidah dan akhlak melalui muatan IMTAQ
Menciptakan lingkungan sekolah yang kondusif, aman dan nyaman untuk proses belajar mengajar.pusat pengembangan bakat, minat dan pembinaan prestasi
Menjadikan SDM sekolah yang berkompetesi dalam bidangnya masing-masingSarana dan prasarana yang ideal untuk bersaing didunia global
Menjalin kerjasama dengan lembaga pendidikan maupun non pendidikan dalam rangka pengembangan mutu
Pengajaran dwi bahasa dengan bahasa Indonesia dan Inggris sebagai bahan pengantar pembelajaranPusat informasi bagi sekolah dilingkungannya
Pembinaan ekstrakurikuler olah raga dan kesnian dan lomba-lomba
Langkah-langkah Kegiatan
Pembentukan panitia PSB, Ulangan Umum, TKD, Uji Mutu, Pengayaan, Ujian Sekolah, UASBN, dan lomba-lomba. Guru profesional sesuai bidangnya
Peralatan yang memadai
Memvariasikan metode PBM yang PAKEM Inventarisasi siswa yang berbakat
Pembinaan dan pengembangan materi latihan, pemberian tugas dan belajar mandiri
Mengikuti sertakan lomba-lomba Kegiatan ekstrakulikuler
Festifal dan PKS (Pekan Kreatifitas Siswa)
Evaluasi Belajar secara periodik
Evaluasi belajar bulanan
Evaluasi belajar mingguan
Pemberian penghargaan bagi siswa, guru kelas dan sekolah yang berpreatasi
Menyiapkan guru yang profesional
Komunikasi yang efektif
Mensosialisasikan tata tertib menentukan kegiatan keagamaan, Qiyamu Ramadhan, membiasakan siswa berjabat tangan dan mengucap salam ketika bertemu guru.
Tertib tertib sekolah
Mewujudkan sekolah yang aman, bersih, tertib, indah, tenang, rindang, nyaman, sejuk, ramah-tamah, serta kenangan, harmonis, rapi, dan kekeluargaan
Kerukunan antar warga sekolahKerjasama dengan warga
Kegiatan sosial di lingkungan masyarakat
Program ekstrakurikuler : Drumband, Pencak Silat, Seni Lukis, Komputer, Aritmatika “Jari Pintar”, Pramuka, dan BTA
Menampung kreatifitas anak melalui sanggar seni.
Menjalin kerjasama : Sekolah lain, Dudi (Dunia industri), tokoh masyarakat, LSM, Tokoh Agama, dan instansi pemerintahan yang terkait
Ikut serta aktif dalam berbagai jenis lomba
Langkah Kegiatan
Pembinaan pegawai
Supervisi kelas
Pelatihan khusus
Mengirim guru ikut seminar dan penataran
Studi banding
Melengkapi sarana ruang kelas dengan media pengajaran
Perpustakaan sekolah
Lapangan olahraga yang memadai :Lab. Komputer
Mengikuti program KKG
Kerjasama dengan pihak lain dalam penyelenggaraan pelatihan-pelatihan
Penyelenggaraan workshop dengan pihak luar
Pengembangan penguasaan bahasa Inggris dengan bantuan Native Speaker, serta dengan media televisi dan VCD
Pengembangan penguasaan IPA dengan bantuan media televisi dan VCD
Pembiasaan berbahasa Inggris oleh guru dan murid (English Day pada Hari Sabtu dan Poe Sunda pada Hari Jumat)
Menyelenggarakan kegiatan pameran tentang hasil Pendidikan Lingkungan Hidup bulan Juni
Memfasilitasi kegiatan seminar, workshop
Bekerjasama dengan Dinas Pendidikan Dasar dan lembaga lain yang relevan dalam mensosialisasikan kebijakan-kebijakan pemerintah
Kegiatan ekstrakurikuler Latihan yang continue
Mengikuti lomba-lomba atau pagelaran
Indikator Keberhasilan
Sekolah telah terakreditasi “Amat Baik” (91,39)
• Terlaksananya kegiatan pembelajaran yang aktif, inovatif, kreatif, efektif dan menyenangkan.
• Terlaksananya pembelajaran tematik kelas I, II, dan III
• Terwujudnya warga sekolah yang disiplin, taat beragama, sopan, serta peduli dan berwawasan lingkungan
• Meningkatnya daya serap kurikulum
• Meningkatnya nilai ujian akhir
• Meningkatnya jumlah yang diterima di SLTP unggulan
• Meningkatnya prestasi kejuaraan/lomba-lomba bagi siswa dan guru
• Terwujudnya lulus sertifikat guru tahun2007
• Terlaksananya komputerisasi data administrasi
• Tersedianya sarana dan prasarana pendidikan yang diperlukan
• Meningkatnya jenjang pendidikan guru
• Meningkatnya peran serta masyarakat yang lebih efektif
Dukungan Sumber Dana
Sumber dana diperoleh dari
• Pemerintah Provinsi berupa BOP, dan tunjangan kesejahteraan guru
• Pemerintah Pusat berupa BOS (Bantuan Operasional Sekolah)
• Dana Partisifasi Masyarakat melalui komite sekolah
Faktor Pendukung
• SDM
Jumlah dan kualifikasi guru sebagian besar S1
Loyalitas guru dan karyawan yang cukup tinggi, serta kualitas guru yang cukup memadai dan berwawasan
Guru-guru yang berpengalaman, sebagian besar memiliki masa kerja lebih dari 20 tahun dan rata-rata sudah golongan IV-a
Kondisi sosial ekonomi yang baik dan pendidikan orang tua rata-rata berijazah S1.
Rekruitmen calon siswa berdasarkan Wajar Dikdas 9 Tahun
STANDAR PROSES
KOMPONEN | SUB KOMPONEN | SUB SUB KOMPONEN |
Kurikulum | 1. Silabus 2. RPP terdiri dari a) Tujuan Pembelajaran b) Materi c) Metode d) Sumber Belajar e) Indikator Keberhasilan f) Penilaian Hasil Belajar | |
Bahan Belajar | Jam Maksimum Peserta Didik Bahan Mengajar Maksimal Pendidik Rasio Maksimal Buku Ajar Setiap Peserta Didik |
STANDAR PROSES (LANJUTAN)
KOMPONEN | SUB KOMPONEN | SUB-SUB KOMPONEN |
Bahan Belajar | Rasio Jumlah Peserta Didik setiap Pendidik Lahan Pembelajaran Mengembangkan Budaya Membaca dan Menulis Bersifat Interaktif, Inspiratif, menyenangkan, menantang, memberikan ruang prakarsa, kreatif dan kemandirian sesuai bakat dan minat Pendidik Memberi Keteladanan Lingkungan sekolah yang hijau menjadi media utama pembelajaran |
STANDAR PROSES (LANJUTAN)
KOMPONEN | SUB KOMPONEN | SUB-SUB KOMPONEN |
Penilaian | Tes Tertulis Tes Lisan Observasi Tes Praktik Penugasan | |
Pengawasan | Pemantauan Supervisi Evaluasi Pelaporan Tindak Lajut |
Faktor pendukung
• Komite Sekolah dan Orang Tua Murid
Komite Sekolah dan orang tua murid selalu mendukung secara aktif baik moril maupun finansial
Kerjasama yang harmonis antara Kepala Sekolah, Guru, Komite Sekolah selalu terjalin dengan baik.
• Sarana dan Prasarana
Ruang belajar yang memadai
Ruang guru dan ruang kepala sekolah
Perpustakaan, lab. Komputer, Mushola, Lapangan bermain dan olah raga, kantin, ruang UKS, serta lingkungan sekolah yang asri
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN
KOMPONEN | SUB KOMPONEN | SUB-SUB KOMPONEN |
Kecerdasan | ||
Pengetahuan | ||
Kepribadian | ||
Akhlak Mulia | ||
Ketrampilan Hidup Mandiri |
STANDAR PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN
KOMPONEN | SUB KOMPONEN PENDIDIK | SUB-SUB KOMPONEN |
Kualifikasi Akademik | Ijazah dan Sertifikat yang relevan | Ijazah Sertifikat profesi atau sertifikat kelayakan dan kesetaraan Pengalaman dan keahliah spesifik yang diakui |
Kompetensi | Pedagogik Kepribadian Profesional Sosial |
STANDAR TENAGA KEPENDIDIKAN
KOMPONEN | SUB KOMPONEN | SUB-SUB KOMPONEN |
Pengelola | Kualifikasi
Kompetensi
| Melaksanakan : Administrasi, pengelolaan, pengembangan, pengawasan dan pelayanan teknis |
Teknisi | Kualifikasi
Kompetensi
|
STANDAR SARANA DAN PRASARANA
KOMPONEN | SUB KOMPONEN | SUB-SUB KOMPONEN |
Sarana |
| |
Prasarana | Lahan | Praktik Prasarana Penunjang Pertamanan Letak Lahan |
Ruang Kelas | Rasio Luas Terhadap Peserta Didik | |
Ruang Pimpinan | ||
Ruang Pendidik | ||
Ruang Tata Usaha |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
silahkan beri komentar dengan santun dalam penyampaian sopan dalam bahasa motto kami dari anda, terimakasih atas komentar dan kunjungannya